Lowongan Kerja Bank BPD Kaltimtara Desember 2023 - OfficialKarir.com - OfficialKarir.com | Info Lowongan Kerja 2024
OfficialKarir.com -Sebuah situs yang memberikan informasi lowongan kerja BUMN, Bank, Swasta, Seputar CPNS Serta Menyediaka Lowongan Untuk Tamatan SMA SMK MA D3, S1, dan S2.

Lowongan Kerja Bank BPD Kaltimtara Desember 2023 – OfficialKarir.com

OfficialKarir.com – Lowongan Kerja Terbaru 2023. Sebuah situs yang memberikan informasi lowongan kerja BUMN, Bank, Swasta, Seputar CPNS untuk bagi teman-teman yang berasal dari lulusan pendidkan SMA SMK MA D3, S1, dan S2.

Adapun lowongan kerja yang diberikan 100% GRATIS Tanpa dipungut biaya sepeserpun. Mohon untuk tidak memberikan biaya apapun kepada oknum yang mengaku instansi atau perusahaan yang meminta biaya tersebut.

Lowongan Kerja Bank BPD Kaltimtara Desember 2023 [MINIMAL D3]

Bank BPD Kaltimtara atau yang juga dikenal sebagai Bankaltimtara merupakan singkatan dari Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara. Bankaltimtara merupakan salah satu Badan Usaha Milik Daerah yang dimiliki oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur, Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara, Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kalimantan Timur dan Pemerintah Kabupaten/Kota se Kalimantan Utara dengan bentuk badan hukum Perseroan Terbatas, yang diresmikan pada tahun 1965.

Saat ini Bank BPD Kaltimtara membuka lowongan kerja bulan Desember 2023 untuk mencari sumber daya manusia yang berkualitas agar dapat bergabung bersama mereka dengan mengisi posisi sebagai berikut :

FRONTLINER BANKALTIMTARA KC TANJUNG REDEB

Persyaratan:

  • Berjenis kelamin laki-laki atau perempuan dengan usia maksimal 22 tahun
  • Pendidikan minimal lulusan D3, dengan IPK minimal 2.75 dari skala 4.00
  • Sehat secara jasmani dan rohani
  • Berpenampilan menarik dengan tinggi dan berat badan yang proporsional
  • Mampu mengoperasikan komputer, dan menguasasi Microsoft Office
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Menguasai bahasa Inggris minimal bahasa Inggris pasif
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT. BPD Kaltim Kaltara Cabang Tanjung Redeb

Berkas Lamaran:

  • Surat Lamaran Pekerjaan
  • Curriculum Vitae (dengan alamat e-mail dan nomor handphone yang aktif)
  • Fotocopy ijazah terakhir dan transkrip nilai (yang telag dilegalisir)
  • Fotocopy KTP dan Kartu Keluarga yang masih berlaku
  • Fotocopy SKCK yang masih berlaku
  • Fotocopy Surat Tanda Pencari Kerja dari Disnaker
  • Surat keterangan belum menikah dari KUA/Pengiriman Lamaran Sipil
  • Pas Photo Warna ukuran 3×4 terbaru (2 lembar)
  • Photo warna seluruh badan ukuran postcard terbaru (1 lembar)
  • Isi formulir registrasi online di sini

FRONTLINER BANKALTIMTARA KC SEDAWAR

Persyaratan:

  • Berjenis kelamin laki-laki atau perempuan (diutamakan laki-laki) dengan usia maksimal 22 tahun
  • Pendidikan minimal lulusan D3
  • Mampu mengoperasikan komputer, dan menguasasi Microsoft Office
  • Belum pernah menikah (dibuktikan dengan Surat Keterangan Belum Menikah dari KUA atau Kantor Kependudukan & Pengiriman Lamaran Sipil)
  • Tidak menggunakan narkotika (dibuktikan dengan Surat Bebas Narkoba dari BNN)
  • Tidak terlibat dalam tindak pidana apapun (dibuktikan dengan Surat Keterangan Pengiriman Lamaran Kepolisian yang masih berlaku)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT. BPD Kaltim Kaltara Cabang Sendawar (Seluruh Wilayah Kabupaten Kutai Barat)

Berkas Lamaran:

  • Surat Lamaran 
  • Curriculum Vitae (CV)
  • Fotocopy KTP yang masih berlaku
  • Fotocopy Ijazah terakhir (legalisir)
  • Fotocopy Transkrip Nilai terakhir (legalisir)
  • Pas Foto berwarna terbaru 4×6 (2 lembar)
  • Surat Keterangan Belum Menikah dari KUA atau catatan sipil
  • Seluruh berkas dimasukkan ke dalam map dengan ketentuan sebagai berikut:
    • Perempuan (map berwarna Kuning)
    • Laki-laki (map berwarna Merah)

Batas lamaran: 29 Desember 2023

Wilayah kerja atau lokasi tes: BPD Kaltimtara KC Tanjung Redeb, dan KC Sendawar – Kalimantan Timur

Tata Cara Pendaftaran 

Bagi kamu yang berminat dengan Lowongan Kerja Bank BPD Kaltimtara Terbaru Desember 2023 silahkan kirimkan berkas lamaranmu pada alamat e-mail dibawah ini:

Penempatan Cabang Tanjung Redeb:

PT. BPD Kaltim Kaltara Cabang Tanjung Redeb

Jl.Pemuda No.204, Kecamatan Tanjung Redeb, Kabupaten Berau, 77312

c.q. Unit SDM & Umum

Penempatan Cabang Sendawar:

PT. BPD Kaltim Kaltara Cabang Sendawar

Jl.Gajah Mada RT. 08, Kecamatan Barong Tongkok, Kabupaten Kutai Barat, 75776

c.q. Unit TI, Akuntansi & Umum.

Sumber: Instagram @bankaltimtara, https://twitter.com/bankaltimtara

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *