Lowongan Kerja PT ASI Pujiastuti Aviation (Susi Air) September 2024
PT ASI Pujiastuti Aviation, yang lebih dikenal dengan nama Susi Air, adalah maskapai penerbangan Indonesia yang didirikan oleh Susi Pudjiastuti pada tahun 2004. Maskapai ini awalnya didirikan untuk mendukung bisnis perikanan Susi Pudjiastuti, terutama untuk mengangkut hasil tangkapan laut segar dari daerah-daerah terpencil di Indonesia ke pasar-pasar besar. Namun, Susi Air kemudian berkembang menjadi maskapai penerbangan komersial yang melayani rute-rute penerbangan ke daerah-daerah terpencil di seluruh Indonesia.
Susi Air juga dikenal karena keterlibatannya dalam misi-misi kemanusiaan dan penanggulangan bencana di Indonesia. Maskapai ini sering kali menyediakan layanan transportasi darurat untuk mengirimkan bantuan dan personel ke daerah-daerah yang terkena bencana.
Saat ini PT ASI Pujiastuti Aviation membuka lowongan kerja bulan September 2024 untuk mencari sumber daya manusia yang berkualitas agar dapat bergabung bersama mereka dengan mengisi posisi sebagai berikut :
ON THE JOB TRAINING
Let’s #ReachingTheUnreachable through our comprehensive operations training program
- Base Coordinator
- Ground Crew
- Finance Administrator
- Ticketing/Cashier
WHAT IS ON-THE-JOB TRAINING (OJT)?
Susi Air’s OJT is an all-encompassing training program designed for candidates with a strong passion for aviation. Those who successfully complete the program will be assigned to various positions, including admin-ticketing-cashier, ground crew, and base coordinator.
WHO ARE WE LOOKING FOR?
- Minimum education level of high school/vocational school graduate (fresh graduates are encouraged to apply)
- Age range: 18-27 years old
- Single
- Physically and mentally fit for demanding tasks
- Able to work both independently and as part of a team
- Basic proficiency in Business English
- Capable of working under pressure in a fast-paced environment
- Familiar with Microsoft Office, especially Excel
- Quick to adapt
- Willing to be stationed anywhere in Indonesia
- Enjoys taking on challenges
WHAT TO PREPARE:
- Cover Letter
- Curriculum Vitae/Resume (in English)
- Photocopy of Official ID (KTP)
- Scan of Bachelor/Diploma Certificate or Graduation Statement Letter (SKL)
- Medical Certificate (Surat Keterangan Riwayat Sehat) from a doctor
- Photocopy of active SKCK with a legalize stamp
- Booster Vaccine Certificate
- Licenses, certificates, and other additional documents (optional, if applicable)
NOTES:
- Candidates must complete the online application form at least 2 days before attending the Walk-in Interview.
- Bring copies of the required documents to the Walk-in Interview (original documents are not needed).
RECRUITMENT PROCESS:
- Step 1: Complete the online application form
- Step 2: Initial Interview
- Step 3: Psychological Test
- Step 4: Final Interview
- Step 5: Training
Walk In Interview
Tanggal & waktu :
Wednesday, 4 September 2024, 07.30 – 15.00 WIB
Location :
Susi Air Head Office Pangandaran
Jln. Merdeka No.312 Pangandaran, Jawa Barat
Batas lamaran : 3 September 2024
Wilayah kerja atau lokasi tes : Jawa Barat
Tata Cara Pendaftaran
Bagi kamu yang berminat dengan Lowongan Kerja PT ASI Pujiastuti Aviation (Susi Air) Terbaru September 2024 silahkan daftarkan diri anda secara online pada link dibawah ini
PENDAFTARAN